Selasa, 13 November 2012

AKARD's Review - Feeling's power

Yosh, selamat pagi semua. Pie kabare? Haha, semoga kesuksesan dan kesehatan selalu menyertai kalian :D

Hmh, di hari yang sedikit panas (karena gw belon mandi *Plak) dan cerah ini, gw ingin sedikit memposting sebuah artikel yang terinspirasi setelah mengikuti obrolan sebuah grup gaje tapi berkualitas. Dan juga berhubung dah lama banget ga ada artikel yang ditulis.

Kali ini kita akan membahas sebuah kartu OCG yang keluar dari Duelist Pack 13, Feeling Towards the Future~

(Jadi ingat lagu vocaloid, Regret Message)


" Target 3 monsters with different Levels in your Graveyard; Special Summon those targets. Their ATK becomes 0, and their effects are negated. During the End Phase, if you did not Xyz Summon this turn, you lose 4000 Life Points. You cannot Special Summon other monsters the turn you activate this card, except by Xyz Summon. "

~yugioh.wikia.com

Wow! 3 monster dengan level berbeda direborn dalam 1 putaran. Enak banget. Walau dengan level yang berbeda-beda, tentunya kalian tahu kan bagaimana kegunaan kartu ini? ATK menjadi 0 dan harus XYZ summon supaya tidak kena pengurangan (bukan damage) 4000 pada End Phase bukanlah hal yang sulit untuk saat sekarang ini. Apalagi, tidak ada kata-kata " destroy them during End Phase " membuat kartu ini sangat berbahaya di zaman meta XYZ-Synchro sekarang. Dan juga punya potensi OTK yang sangat mudah. Tentunya perlu timing yang pas untuk melakukan semua ini.

Rasanya tidak perlu dijelaskan deck apa saja yang bisa memakai kartu ini. Hampir semua deck bisa, hanya saja kalau untuk jenis Synchrosentric a.k.a deck-deck yang fokus pada Synchro Summon, harus berani TB (Tahan Badan) 4000 Life Points sebelum persiapan OTK di turn selanjutnya. Sekarang gw akan memberi kartu-kartu yang bisa synchron dengan Feeling ini :

1. Galaxy Queen's Light



2. Tannhauser Gate



3. Star Light, Star Bright



4. Resonance Device



5. Level Eater

Dan masih banyak lagi~~~


Maybe that's all. Semoga bermanfaat. HAVE FUN :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar